Peringatan Hari TB Sedunia Tahun 2022 bersama Balkesmas Wilayah Klaten

28 March 2022

 

           Hari Tuberkulosis Sedunia tahun 2022 mengangkat tema “Investasi Untuk Eliminasi TB, Selamatkan Bangsa” Ayo investasikan sumber daya demi meningkatkan perjuangan dan mengakhiri tuberkulosis. Semakin banyak investasi, semakin bisa menyelamatkan jutaan nyawa & akan mempercepat mengakhiri epidemi tuberkulosis.

Komentar

Subscribe
Notify of
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Chat WhatsApp